Search for collections on Repository UNISKA Kediri

PENGARUH KOMPETENSI, KOMUNIKASI DAN LINGKUNGAN KERJA FISIK TERHADAP PRODUKTIFITAS KERJA PEGAWAI KANTOR KECAMATAN KRAS

Astari, Putri Dwi (2023) PENGARUH KOMPETENSI, KOMUNIKASI DAN LINGKUNGAN KERJA FISIK TERHADAP PRODUKTIFITAS KERJA PEGAWAI KANTOR KECAMATAN KRAS. Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM KADIRI.

[thumbnail of 18130210011_Abstrak.pdf] Text
18130210011_Abstrak.pdf

Download (43kB)
[thumbnail of 18130210011_Daftar Pustaka.pdf] Text
18130210011_Daftar Pustaka.pdf

Download (158kB)
[thumbnail of 18130210011_Putri Dwi Astari.pdf] Text
18130210011_Putri Dwi Astari.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Masalah yang menjadi fokus dalam penelitian ini adalah masalah variabel kompetensi, komunikasi dan lingkungan kerja fisik terhadap produktifitas kerja pegawai Kantor Kecamatan Kras. Populasi pegawai Kantor Kecamatan Kras sebanyak 39 orang.
Untuk mengetahui hasil dari penelitian ini, peneliti menggunakan beberapa cara uji validitas, uji reliabilitas, uji normalitas, uji linieritas, uji multikolinearitas, uji heterokedastisitas, uji regresi linier berganda, uji t, uji F, uji R².
Hasil dari peneliian ini diperoleh regresi sebesar Y = 1,985 + 0,286X1 + 0,174X2 + 0,131X3. Secara keseluruhan dapat dijelaskan bahwa kompetensi, komunikasi dan lingkungan kerja fisik berpengaruh terhadap produktifitas pegawai Kantor Kecamatan Kras.

Kata Kunci : Kompetensi, Komunikasi, Lingkungan Kerja Fisik, Produktifitas Kerja

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 600 - Teknologi (Ilmu Terapan) > 650 Manajemen dan hubungan masyarakat > 650 Manajemen dan layanan tambahan
600 - Teknologi (Ilmu Terapan) > 650 Manajemen dan hubungan masyarakat > 658 Manajemen umum
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Perpustakaan Pusat
Date Deposited: 11 Sep 2024 03:38
Last Modified: 11 Sep 2024 03:38
URI: http://repo.uniska-kediri.ac.id/id/eprint/862

Actions (login required)

View Item
View Item

Downloads

Downloads per month over past year

Latest Collections

Top Downloaded Items

Top Authors