Search for collections on Repository UNISKA Kediri

Pengaruh Inovasi Dan Orientasi Kewirausahaan Terhadap Keunggulan Bersaing Pelaku Usaha Kerajinan Kayu Di Desa Boro Tulungagung

DAVIT, WIDIANTO Pengaruh Inovasi Dan Orientasi Kewirausahaan Terhadap Keunggulan Bersaing Pelaku Usaha Kerajinan Kayu Di Desa Boro Tulungagung. JURNAL PRODI MANAJEMEN.

[thumbnail of Davit Widianto.pdf] Text
Davit Widianto.pdf

Download (181kB)

Abstract

Penelitian ini dilakukan bertujuan untuk mengetahui mengenai strategi pemasaran para pelaku usaha kerajinan kayu di Desa Boro Tulungagung yang kurang efektif dilihat dari aspek inovasi dan orientasi kewirausahaan produk. Lokasi penelitian ini adalah di Desa Boro Tulungagung Jawa Timur. Responden dalampenelitianiniadalahpelakuusahakerajinankayudiDesaBoroTulungagung sebanyak84pelakuusahayangdijadikansampel.Teknikanalisisdilakukandengan analisis deskriptif dan statistik inferensial melalui uji validitas, reliabilitas, uji asumsi klasik, uji regresi linear berganda, uji t dan uji F. Hasil penelitian memperoleh persamaan regresi Y = 4,380 + 0,550X1 + 0,664X2. Variabel inovasi secara parsial dan signifikan berpengaruh terhadap keunggulan bersaing pelaku usaha kerajinan kayu di Desa Boro Tulungagung dengan nilai t hitung 7,616 > t tabel sebesar 1,98969 dengan nilai signifikan 0,010 < 0,05. Hasil ini menunjukan H0 ditolak dan Ha diterima. H0 ditolak berarti variabel bebas berpengaruh secara signifikan terhadap variabel terikat yang diteliti. Variabel orientasi kewirauahaan secara parsial dan signifikan berpengaruh terhadap keunggulan bersaing pelaku usaha kerajinan kayu di Desa Boro Tulungagung dengan t hitung 9,256 > t tabel sebesar 1,98969 dengan nilai signifikan 0,000 < 0,05. Hasil ini menunjukan H0 ditolak dan Ha diterima. H0 ditolak berarti variabel bebas berpengaruh secara signifikan terhadap variabel terikat yang diteliti. Secara simultan inovasi dan orientasi kewirausahaan berpengaruh signifikan terhadap keunggulan bersaing pelaku usaha kerajinan kayu di Desa Boro Tulungagung. Hasil ini dibuktikan dengan nilai F hitung pada penelitian ini sebesar 75,722 dan nilai signifikansi sebesar0,000<0,05.HasilinimenunjukanH0ditolakdanHaditerima.Diharapkan para pelaku usaha terus memfokuskan usahanya pada faktor yang dapatmembantu dalam mengarungi persaingan dengan inovasi dan orientasi kewirausahaan serta melihat pangsa pasar sehingga mempunyai keunggulan bersaing yangbaik.

Item Type: Article
Subjects: 300 - Ilmu Sosial > 330 Ekonomi > 330 Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Perpustakaan Fakultas Ekonomi
Date Deposited: 15 Dec 2023 07:12
Last Modified: 15 Dec 2023 07:12
URI: http://repo.uniska-kediri.ac.id/id/eprint/300

Actions (login required)

View Item
View Item

Downloads

Downloads per month over past year

Latest Collections

Top Downloaded Items

Top Authors