Nana, Adelia Maharani (2022) Judul Penelitian : Pengaruh Job Description, K3 dan Kepemimpinan Terhadap Produktivitas Kerja CV.Cahyo Utomo Kubah Nganjuk. Jurnal mahasiswa Prodi Manajemen S1. (Submitted)
10. abstrak - Nana Adelia.pdf
Download (340kB)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Job Description, K3 dan Kepemimpinan terhadap Produktivitas Kerja CV.Cahyo Utomo Kubah Nganjuk baik secara parsial maupun simultan. Data yang digunakan adalah data primer dengan pengumpulan data menggunakan teknik wawancara, observasi, dan kuisioner. Teknik pengambilan sampel menggunakan Non Probability Sampling (sampling jenuh). Teknik analisis data yang digunakan adalah uji validitas, uji reliabilitas, uji asumsi klasik, uji t (parsial), uji F (simultan), Regresi Linier Berganda dan uji koefisien Determinasi (R). Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa: (1) Job Description berpengaruh secara parsial terhadap produktivitas kerja dengan taraf signifikan 0,024 < 0,05. (2) K3 berpengaruh secara parsial terhadap produktivitas kerja dengan taraf signifikan 0,002 < 0,05. (3) Kepemimpinan berpengaruh secara parsial terhadap produktivitas kerja dengan taraf signifikan 0,015 < 0,05. (4) Job Description, K3, Kepemimpinan berpengaruh secara simultan terhadap produktivitas kerja dengan taraf signifikan 0,000 <0,05.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Job Description, K3, Kepemimpinan, Produktivitas Kerja |
Subjects: | 300 - Ilmu Sosial > 330 Ekonomi > 330 Ekonomi |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Manajemen |
Depositing User: | Perpustakaan Fakultas Ekonomi |
Date Deposited: | 14 Nov 2022 06:48 |
Last Modified: | 23 Nov 2022 14:10 |
URI: | http://repo.uniska-kediri.ac.id/id/eprint/17 |
Actions (login required)
Downloads
Downloads per month over past year