Search for collections on Repository UNISKA Kediri

ANALISA PENGARUH PENERAPAN ABSENSI MELALUI DISIPLIN KERJA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING TERHADAP KINERJA PEGAWAI PENYULUH KELUARGA BERENCANA

SAPUTRO, AANG DWI (2023) ANALISA PENGARUH PENERAPAN ABSENSI MELALUI DISIPLIN KERJA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING TERHADAP KINERJA PEGAWAI PENYULUH KELUARGA BERENCANA. Masters thesis, UNIVERSITAS ISLAM KADIRI.

[thumbnail of 21110045_ABSTRAK.pdf] Text
21110045_ABSTRAK.pdf

Download (24kB)
[thumbnail of 21110045_TESIS JURNAL AANG DWI S..pdf] Text
21110045_TESIS JURNAL AANG DWI S..pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui Pengaruh Penerapan Absensi Terhadap Disiplin Pegawai dan kinerja pegawai Penyuluh Keluarga Berencana di Dinas P3APPKB Kabupaten Blitar secara parsial, Untuk mengetahui Pengaruh Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Penyuluh Keluarga Berencana di Dinas P3APPKB Kabupaten Blitar dan mengetahui Pengaruh Penerapan Absensi Melalui Disiplin Kerja Sebagai variabel Intervening Terhadap Kinerja Pegawai Penyuluh Keluarga Berencana di Dinas P3APPKB Kabupaten Blitar. Populasi pada penelitian ini yaitu seluruh pegawai Dinas P3APPKB Kabupaten Blitar yang berjumlah 79 pegawai. Berdasarkan perhitungan jumlah sampel dengan menggunakan rumus slovin diperoleh sampel sebanyak 66 responden. Teknik Analisa data yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan SmartPLS-SEM. Hasil penelitian menunjukkan bahwa 1) Penerapan Absensi berpengaruh terhadap Disiplin Pegawai Penyuluh Keluarga Berencana di Dinas P3APPKB Kabupaten Blitar; 2) Penerapan Absensi tidak berpengaruh terhadap Kinerja Pegawai Penyuluh Keluarga Berencana di Dinas P3APPKB Kabupaten Blitar; 3) Disiplin Kerja berpangruh terhadap Kinerja Pegawai Penyuluh Keluarga Berencana di Dinas P3APPKB Kabupaten Blitar; 4) Penerapan Absensi Melalui Disiplin Kerja Sebagai variabel Intervening berpengaruh terhadap Kinerja Pegawai Penyuluh Keluarga Berencana di Dinas P3APPKB Kabupaten Blitar.

Kata Kunci : Penerapan Absensi, Disiplin Pegawai dan Kinerja Pegawai

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: 600 - Teknologi (Ilmu Terapan) > 650 Manajemen dan hubungan masyarakat > 658 Manajemen umum
Divisions: Program Pascasarjana > Manajemen
Depositing User: Perpustakaan Pusat
Date Deposited: 14 Apr 2025 08:10
Last Modified: 14 Apr 2025 08:10
URI: http://repo.uniska-kediri.ac.id/id/eprint/1245

Actions (login required)

View Item
View Item

Downloads

Downloads per month over past year

Latest Collections

Top Downloaded Items

Top Authors