Search for collections on Repository UNISKA Kediri

PENGARUH DOSIS BOKASHI SAPI DAN PUPUK ZA TERHADAP PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI TANAMAN BAWANG ADUN (Allium fistulosum L.) VARIETAS FRAGNANT

Nurali, Hugik Aji (2023) PENGARUH DOSIS BOKASHI SAPI DAN PUPUK ZA TERHADAP PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI TANAMAN BAWANG ADUN (Allium fistulosum L.) VARIETAS FRAGNANT. Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM KADIRI.

[thumbnail of 15230110103_Abstrak.pdf] Text
15230110103_Abstrak.pdf

Download (119kB)
[thumbnail of 15230110103_HUGIK AJI NURALI.pdf] Text
15230110103_HUGIK AJI NURALI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Bawang daun (Allium fistulosum L.) adalah salah satu jenis tanaman sayuran yang berpotensi dikembangkan secara intensif dan komersial. Bisa dikatakan bahwa produtivitas bawang daun nasional masih rendah, sedangkan kebutuhan bawang daun secara nasional terus mengalami peningkatan seiring denan laju pertambahan jumlah penduduk.
Penelitian ini dilakukan pada bulan Mei sampai Agustus 2022 di Kelurahan Bangsal Kecamatan Pesantren Kota Kediri dengan jenis tanah regosol cokelat PH 7 serta pada ketinggian tempat 150mdpl. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Rancangan Acak Kelompok (RAK) faktorial. Faktor Pertama adalah dosis Bokashi (B) yang terdiri dari 3 level, yaitu 10ton/ha, 20ton/ha, dan 30ton/ha. Falktor kedua adalah pemberian pupuk ZA (Z) yang terdiri dari 3 level 100kg/ha, 200kg/ha, dan 300kg/ha dengan 3 ulangan.
Hasil penelitian menunjukan tidak terjadi interaksi antara perlakukan dosis bokashi dan pupuk ZA terhadap seluruh variabel pengamatan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 600 - Teknologi (Ilmu Terapan) > 630 Pertanian > 635 Tanaman kebun (hortikultura)
Divisions: Fakultas Pertanian > Agroteknologi
Depositing User: Perpustakaan Pusat
Date Deposited: 17 Oct 2024 02:49
Last Modified: 17 Oct 2024 03:01
URI: http://repo.uniska-kediri.ac.id/id/eprint/962

Actions (login required)

View Item
View Item

Downloads

Downloads per month over past year

Latest Collections

Top Downloaded Items

Top Authors