Search for collections on Repository UNISKA Kediri

ANALISIS KINERJA KEUANGAN PT. XL AXIATA, Tbk SEBELUM DAN SESUDAH AKUISISI PT. AXIS TELEKOM INDONESIA PERIODE 2011-2019

Febrianti, Ika (2020) ANALISIS KINERJA KEUANGAN PT. XL AXIATA, Tbk SEBELUM DAN SESUDAH AKUISISI PT. AXIS TELEKOM INDONESIA PERIODE 2011-2019. Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM KADIRI.

[thumbnail of Ika Febrianti.pdf] Text
Ika Febrianti.pdf

Download (226kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kondisi kinerja keuangan PT. XL Axiata, Tbk Sebelum dan Sesudah akuisisi PT. AXIS Telekom Indonesia periode 2011-2019. Variabel dalam penelitian ini adalah kinerja keuangan yang diproksikan dengan Current Ratio (CR), Cash Ratio, Debt to Equity Ratio (DER), Debt to Assets Ratio (DAR), Return On Assets (ROA) dan Net Profit Margin (NPM). Dalam penelitian in9i, jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif kuantitatif. Jenis data yang digunakan adalah data sekunder yang diperoleh dari situs internet www.idx.co.id dan www.idnfinancials.com. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah data laporan keuangan perusahaan PT. XL Axiata, Tbk 3 tahun sebelum akuisisi dan 6 tahun sesudah akuisisi yaitu 2011-2019 selama 9 periode. Kemudian, data analisis menggunakan analisis rasio keuangan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa aktivitas akuisisi tidak berdampak baik terhadap kinerja keuangan yang diproksikan dengan Current Ratio (CR), Cash Ratio, Debt to Equity Ratio (DER), Debt to Assets Ratio (DAR), Return On Assets (ROA) dan Net Profit Margin (NPM).

Kata Kunci : Kinerja Keuangan, Rasio Keuangan, Akuisisi

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 300 - Ilmu Sosial > 330 Ekonomi > 330 Ekonomi
600 - Teknologi (Ilmu Terapan) > 650 Manajemen dan hubungan masyarakat > 658 Manajemen umum
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Perpustakaan Pusat
Date Deposited: 22 Oct 2025 02:05
Last Modified: 22 Oct 2025 02:05
URI: http://repo.uniska-kediri.ac.id/id/eprint/1956

Actions (login required)

View Item
View Item

Downloads

Downloads per month over past year

Latest Collections

Top Downloaded Items

Top Authors